Manufacturers

Suppliers

  • 120
  • 15
  • 160
  • 25
  • 400

Dandan Cepat untuk New Moms

MOM STYLE  |  07 Mar '17


“Aduh repot banget nih ngurusin baby, sampe ga sempet dandan.”

“Ga ada waktu ke salon nih, semua waktu tersita untuk baby.”

Seringkah anda mendengar hal ini? Atau anda merupakan salah satu dari Moms yang juga berpendapat demikian?

Berpenampilan cantik dan menarik itu wajib loh Moms. Coba tanyakan pada suami anda, mana yang dia pilih, anda cantik atau anda kucel? Pasti jawabannya cantik. 

Sebetulnya tidak perlu dandan heboh kok Moms. Rambut pun tidak perlu di set di salon. Asal bersih, rapi, dan wangi, itu sudah cukup. Untuk make up pun sebetulnya juga tidak perlu yang berlebihan. 

Berikut tips dandan cepat yang bisa diikuti:

  1. Setelah membersihkan wajah dengan cleanser, jangan lupa untuk bubuhkan moisturiser supaya kulit terjaga kelembabannya.
  2. Sun cream atau sun block yang minimal memiliki SPF30 wajib dikenakan karena kita hidup di negara tropis.
  3. Bubuhkan mascara yang ringan dan eyeliner di atas kelopak mata supaya mata terlihat lebih besar.
  4. Bedak yang sesuai dengan warna kulit anda.
  5. Tambahkan blush-on supaya wajah terlihat lebih segar.
  6. Lipstick merah mudah yang natural untuk mempermanis wajah.

Selamat mencoba. 

Yuk download aplikasi Babyo di Android & iOS dan bergabung dengan ribuan Moms lainnya untuk saling berbagi cerita dan mendapatkan rewards! You really don't want to miss out!

1021

Comments

LATEST POSTS

Menjaga Pori-Pori Tetap Kecil di Usia 25 Tahun ke Atas

Ingin pori-pori yang kecil meskipun sudah mendekati usia kepala 3? Mari kita perhatikan tips-tips berikut!

Tips Hilangkan Bekas Stretch Mark Pasca Melahirkan

Ada 2 cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan stretch mark, yaitu secara medis, atau dengan bahan alami.

Masker Alami untuk Wajah Berseri

Bingung mencari masker yang aman untuk Moms? Yuk kita coba masker alami ala Mom Selina

Amankah Sulam Alis Bagi Wanita Hamil?

Saat ini melakukan sulam alis sedang menjadi tren ibu-ibu masa kini lho Moms. Namun, bolehkan sulam alis dilakukan oleh wanita hamil?

Rahasia Menurunkan Berat Badan Pasca Melahirkan

Ada banyak faktor yang mempengaruhi cepat atau lambatnya berat badan pasca melahirkan kembali seperti semula. Mari simak tips menurunkan berat [...]

Ibu Hamil Perlu Makan Dua Porsi?

"Hamil? Wah makan buat dua orang nih, musti makan banyakan." Betulkah demikian? Mari simak ulasan berikut ini.

Ibu Hamil Wajib Cantik

Masa kehamilan adalah masa yang penuh dengan peraturan, tetapi ada satu hal yang ibu hamil tidak boleh lupakan. Ibu hamil wajib cantik.

Traveling Essentials ala Mom Michelle

Topik liburan rasanya sedang ada di banyak pikiran kita, terutama Moms. Bagi first-time Moms yang akan travelling, simak list dari Mom Michelle. [...]

Apa itu PAO (Period After Opening)?

Moms, familiar-kah anda dengan istilah PAO yang biasa terdapat pada produk kosmetik? Yuk pelajari bersama.

Staying Beautiful During Pregnancy

Perubahan kondisi kulit ketika hamil tidak jarang ditemukan, maka dari itu perawatn selama kehamilan sangatlah penting untuk dilakukan.

A Pregnant Woman's Bestfriend

Hamil kucel? No way! Tetap tampil cantik dan stylish selama hamil itu penting. Modis ketika hamil, emang bisa yah? Jelas bisa! Memang seiring [...]