Manufacturers

Suppliers

  • 120
  • 15
  • 160
  • 25
  • 400

Apa Yang Terjadi Di Usia Bayi 2 Bulan?

OTHERS  |  28 Apr '18


Penting untuk Anda ketahui, bahwa umumnya ketika usia bayi menginjak usia 2 bulan, mereka sudah bisa memberikan respon dengan senyuman ketika Anda mengajaknya berbicara, apalagi jika obrolan Anda membuatnya tertarik. hal ini merupakan salah satu jenis perkembangan yang cukup signifikan yang dialami oleh buah hati Anda.

Bahkan ketika Si Kecil berusia 6 minggu, mereka juga sudah bisa memberikan respon dengan menggerakan kakinya atau bahkan menendang ketika sedang mendengarkan musik. Di usia 2 bulan ini, bagian otak dan juga sistem pendengarannya sudah bisa bekerja dengan baik jika dibandingkan dengan ketika ia masih berusia 1 bulan, sehingga ia bisa menikmati setiap musik yang ia dengar.

Ketika memasuki usia 2 bulan, sebagian besar bayi yang berjenis kelamin laki-laki akan memiliki berat badan sekitar 3,8-5 kg dengan panjang badan sekitar 52-56 cm. Sedangkan untuk bayi yang berjenis kelamin perempuan, umumnya memiliki berat badan sekitar 3,6-4,8 kg dengan panjang badannya sekitar 52-55 cm.

Di usianya yang baru menginjak 5 minggu, biasanya Si Kecil akan melakukan gerakan yang semakin teratur. Dan biasanya gerakan tubuh ketika ia terkejut merupakan gerakan yang sering ia alami setelah ia lahir. Berikut ini adalah beberapa perkembangan Si Kecil di usia 2 bulan:

  • Mulai bisa menenangkan dirinya sendiri dengan cara mengisap jempol tangan mereka.
  • Genggaman tangannya yang mungil juga sudah bisa terbuka dan menutup dengan teratur. Bahkan ia sudah bisa bermain dengan jarinya.
  • Di usia 7 minggu setelah kelahiran, Si Kecil umumnya mulai merasa tertarik dengan berbagai jenis benda yang memiliki warna cerah, serta beberapa jenis mainan yang bisa mengeluarkan bunyi.
  • Di usia ini, bagian mata bayi juga sudah mulai bisa mengikuti pergerakan setiap obyek yang ia tangkap ke kanan dan juga ke kiri. Mom bisa memberikannya stimulasi dengan cara menggerakkan mainan yang ia sukai.
  • Ketika usianya memasuki 8 minggu, bagian leher mulai menguat dengan baik. Bahkan di usia ini Si Kecil mulai bisa menegakkan bagian kepalanya hingga 45 derajat dengan adanya bantuan topangan tangan. Ia akan bergerak menyerupai orang dewasa yang tengah push-up ketika ia berbaring dan juga tengkurap.
  • Memasuki usia 3 bulan atau di minggu terakhir bulan ke-2, mungkin Si Kecil sudah bisa menggerakkan tangannya dan mencoba untuk meraih barang-barang yang menarik perhatiannya.

Di usia ini, Si Kecil juga mulai menunjukkan kemampuan berbicara dengan mengeluarkan sejumlah suara yang mungkin masih belum terdengar jelas, bahkan ia juga bisa merubah setiap ekspresi wajahnya sesuai yang ia rasakan. Misalkan ketika menaikkan alis mata, melotot, atau bahkan meniup. Hal-hal ini umumnya dilakukan bayi guna memberi tahu orang sekitar jika ia mengalami suatu hal yang membuatnya tidak nyaman. Misalkan ketika kondisi popoknya basah, ketika ia merasa lapar, atau bahkan ketika ia merasa lelah dan butuh istirahat.

Selama 3 bulan awal perkembangannya, bagian otak bayi umumnya akan bertumbuh hingga 5 cm. Meskipun mereka belum bisa memberikan respon yang baik ketika Mom sedang bernyanyi atau berinteraksi, namun di usia ini Si Kecil tengah mempelajarinya.

Hal yang tidak kalah pentingnya untuk membantu tumbuh kembang anak adalah tidur yang cukup. Di usia 5 minggu ini, bayi akan memiliki kebutuhan tidur yang meningkat, dan biasanya waktu tidurnya akan jauh lebih lama jika dibandingkan ketika ia baru lahir.  

 

Semoga bermanfaat.

By: Babyologist Editor.

Yuk download aplikasi Babyo di Android & iOS dan bergabung dengan ribuan Moms lainnya untuk saling berbagi cerita dan mendapatkan rewards! You really don't want to miss out!

1981 Babyologist Indonesia

Comments

Related Stories

LATEST POSTS

Manfaat Puasa Bagi Ibu Hamil Yang Sangat Mengagumkan

Selain menjalankan kewajiban agama, ternyata puasa memiliki beberapa manfaat mengagumkan lho Moms. Apa sajakah?

Babyo Hati ke Hati : Juni 2020

Hi Moms, yuk simak Babyo Hati ke Hati edisi Juni berikut ini!

Babyo Hati ke Hati Ed#1

Hai Moms! Yuk simak Babyo Hati ke Hati edisi pertama dari Chief Editor Babyo.

Hal yang Harus Diperhatikan sebelum Membeli Food Processor?

Apa aja sih yang perlu diperhatikan sebelum membeli food processor? Fungsinya, kapasitasnya, atau harganya?

FAQ - Babyo Story, Points, dan Babyo App

"Kok, artikelku lama banget di-publish-nya, sih?" Mau tahu alasannya? Yuk temukan di sini!

Kata Mertua VS Fakta

Perbedaan pendapat dengan mertua seringkali memicu ketegangan dalam rumah tangga.

Kamu Orang Tua Baru? Udah Tahu soal yang Satu Ini Belum?

Betulkah bayi yang menangis menjerit-jerit itu karena ia merasa lapar?

Hamil dan Bingung Harus Bagaimana?

Babyologist hadir sebagai social media platform untuk memberikan dukungan masa kehamilan & parenting.

Babyo App: Cara Share Story - Weekly Topic

Sekarang, Moms bisa menulis artikel “Weekly Topic” di Babyo App, lho! Simak di sini caranya!

Babyo App: Cara Share Story

Siapa yang suka share pengalaman di Babyo? Sekarang Share Story bisa dilakukan lewat Babyo App lho!

Babyo App: Cara Share Moment

Kini share moment lebih mudah dengan Babyo App. Yuk ikuti langkahnya di sini!

Apakah Ada Efek Samping dalam Menggunakan Pil KB?

Tahukah Moms, bahwa ternyata ketika menggunakan Pil KB akan menimbulkan efek samping?

Kapan Nano Punya Adik?

Tidak terasa sebentar lagi usia Nano 2 tahun, kira-kira kapan Nano akan punya seorang adik? Yuk, simak jawaban mom Lysa.

What To Bring While Traveling With 4 month Baby?

Tentunya setiap ibu ingin travelling bersama sang buah hati. Apa yang perlu dibawa saat travelling bersama si Kecil?

Ketidakcocokan Rh Selama Kehamilan

Ternyata ketidakcocokan Rh juga dapat berpengaruh sampai keguguran loh Moms, berikut informasi lengkapnya.

Pentingnya Asupan Bebas Gluten Bagi Kesuburan Pria dan Wanita

Jumlah gluten pada tubuh ternyata dapat mempenggaruhi berbagai hal loh Moms, yuk simak informasi selengkapnya.

Packing Essential Saat Liburan Bersama si Kecil

Tentunya setiap keluarga ingin pergi berlibur bersama anaknya, karena itu perlu disiapkan barang bawaan yang diperlukan.

Pengertian, Penyebab, Gejala, dan Pengobatan Kanker Tenggorokan

Kanker tenggorokan didefinisikan sebagai tumor ganas di faring, laring, atau amandel.

Bisakah Seorang Wanita Berovulasi Lebih Dari Satu Kali Per Siklus?

Apakah moms mengetahui bagaimana seorang wanita berovulasi dan akhirnya mengalami pembuahan? Yuk, simak informasinya!

Ide Bermain Anak - Pattern Game

Masih banyak barang bekas yang bisa dikreasikan untuk jadi mainan si Kecil loh Moms! Yuk, coba permainan berikut.